TKJ SMK AL FURQON BANTARKAWUNG

KEPENDUDUKAN

Demografi Desa Pengarasan

Desa Pengarasan terdiri dari 5 dusun dengan jumlah penduduk 12.531 jiwa atau 3.398 KK.
Jumlah Penduduk
No
Jenis Kelamin
Jumlah
1.
Laki-laki
6.360 jiwa
2.
Perempuan
6.171 jiwa
3.
KK
3.398 jiwa
4.
KK miskin
1.400 jiwa

Jumlah penduduk menurut kelompok umur
No
Umur (tahun)
Jumlah  (jiwa)
1.
0 – 4
1.211
2.
5 – 9
1.227
3.
10 – 14
1.241
4.
15 – 19
1.209
5.
20 – 24
1.211
6.
25 – 29
1.118
7.
30 – 34
1.030
8.
35 – 39
911
9
40 – 44
835
10.
45 – 49
627
11.
50 – 54
548
12.
55 – 59
505
13.
60 – 64
426
14.
65 – 69
281
15.
70 keatas
151


Keadaan ekonomi Desa Pengarasan

Karena Desa Pengarasan merupakan desa pertanian , maka sebagian besar penduduknya bermata pencaharian sebagai petani. Berikut ini data mata pencaharian/pekerjaan penduduk.

Mata Pencaharian Penduduk

No
Pekerjaan
Jumlah (orang)
1.
TNI/Polri
6
2.
Petani
1.579
3.
Petani ternak
2.483
4.
Buruh tani
1.874
5.
Buruh industri
148
6.
Buruh bangunan
1.875
7.
Wiraswasta
26
8.
Pedagang
168
9.
PNS
28
10.
Jasa
28
11.
Pensiunan
16
12.
Lainnya
83


Tidak ada komentar:

Posting Komentar